a. Mendengarkan kata
Ini adalah tahap pertama, yaitu memberikan kesempatan pada anak untuk mendengarkan kosakata-kosakata yang ada dalam lagu tersebut. Apabila unsur bunyi dari satu kosakata sudah dikuasai, maka dalam dua atau tiga kali pengulangan, anak telah mampu mendengarkan secara benar.